Tuhan Ku Mau Pulang
1.’Ku jauh dari Bapaku, kini ‘ku pulang,
‘ku menempuh jalan dosa, o, ‘ku mau pulang.
Ref
Pulanglah, Pulanglah, jangan terlantar,
tangan-Nya buka lebar, o, ‘ku mau pulang.
2.’Ku menghamburkan waktuku, kini ‘ku pulang,
‘ku menyesal sedih susah, o, ‘ku mau pulang.
3.’Ku letih dari dosaku, kini ‘ku pulang,
kupercaya Firman Tuhan, o, ‘ku mau pulang.